Posts

Materi sepak bola

Sepakbola merupakan permainan beregu yang di mainkan oleh 11 orang setiap regunya,permainan ini memiliki tujuan untuk menciptakan gol sebanyak mungkin ke gawang lawan dan menjaga pertahanan daerah sendiri  Teknik dasar dalam permainan sepak bola : Menggiring bola (dribbling) Menendang bola(shooting) Menyundul bola (heading) Mengontrol bola (controling) Lapangan sepak bola :  Panjang : 100 - 110 m Lebar : 65-75 m Jari jari lingkaran tengah : 9,15 m Titik penalti : 11 m Tinggi gawang : 2,44 m Lebar gawang : 7,32 m Induk organisasi sepakbola di Indonesia adalah PSSI (persatuan sepakbola seluruh Indonesia) dan di internasional adalah FIFA (federation internasional the football association) Istilah istilah dalam sepak bola : Kick off (permulaian pertandingan sepak bola) Free kick ( tendangan bebas ) Corner kick ( tendangan sudut ) Throw in ( lemparan ke dalam ) Offside Onside  Permainan sepakbola dimainkan dengan waktu 2×45 menit dengan